Pages

Rabu, 01 Mei 2013

BARANG WAJIB BAWA

  1. Perlengkapan Pribadi
  2. Perlengkapan Ibadah
  3. Alat Tulis
  4. Buku Bacaan sesuai dengan ketentuan Buku Wajib dan Buku Pilihan Pada SOP DM3 DIY 2013 (minimal 3 buku)
  5. Baju Resmi :
    Ikhwan :
    Sepatu Vantofel-kaos kaki
    Hem Putih-celana Hitam
    Hem Biru-Celana Biru Dongker
    Hem Merah-Celana Hitam
    Batik-celana Hitam
    Catatan : Celana kain bukan jeans

    Akhwat :
    Sepatu Vantofel-kaos kaki
    Baju Putih-Rok Hitam-Jilbab Hitam
    Baju Biru-Rok Biru Dongker-Jilbab Biru Dongker
    Baju Merah-Rok Hitam-Jilbab Merah
    Batik-Rok Hitam-Jilbab Hitam
    Catatan : Baju Resmi bukan Kaos, Rok kain bukan jeans & tidak bermotif, Jilbab segi 4 bukan langsungan, bukan dari bahan kaos, dan tidak bermotif.
  6.  Perlengkapan Lapangan
    • Baju Lapangan
    • Sepatu Lapangan
    • Sandal Jepit
  7.  Softfile form biodata, makalah, 10 th live maping 
  8. Hardfile makalah, & 10 tahun live maping (untuk peserta DIY makalah dikumpul paling lambat tanggal 5 Mei 2013 di Sekre KAMMWIL DIY) 
  9. Kontribusi Rp. 175.000,00
Tanggal 6 Mei 2013 Peserta Kumpul jam 16.00 di Terminal Jombor. Pakaian Bebas, Rapi dan Sopan, Bukan pakaian yang termasuk dalam barang wajib bawa.

0 komentar:

Posting Komentar